Peraturan dan Tatacara Ujian Tengah Semester Genap 2019/2020 Secara Online


 

Salam dan bahagia, berdasarkan surat edaran No 31/UST/Warek-1/III/2020 bahwa Ujian Tengah Semester (UTS) akan dilaksanakan secara online dengan ketentuan sebagai berikut:

  1. UTS dilaksanakan pada tanggal 6-18 April 2020
  2. Peserta adalah mahasiswa aktif yg sudah melakukan her-regristrasi dan mengisi KRS pada semester genap 2019/2020
  3. Peserta UTS wajib online sesuai dengan jadwal UTS masing-masing
  4. Jadwal UTS terlampir
  5. Peserta UTS harap mencermati PETUNJUK SOAL yang ada sebelum mengerjakan soal
  6. Peserta UTS harus mempersiapkan kebutuhan ujian online sendiri
  7. TIDAK ADA UTS SUSULAN
  8. Pengumpulan jawaban dilakukan maksimal 24 jam dari waktu pelaksanaan UTS
  9. Selama UTS berlangsung, peserta DILARANG membantu atau mencoba membantu peserta UTS lain
  10. UTS online dilakukan dengan tatacara berikut:
  11. Mahasiswa mengakses web Fakultas Pertanian (www.fp.ustjogja.ac.id)
  12. Klik pengumuman
  13. Klik matakuliah yg diujikan sesuai jadwal
  14. Isi form ujian
  15. Klik kirim/submit
  16. Mahasiswa harap mencermati NAMA DOSEN PENGUJI matakuliah masing-masing
  17. Segala sesuatu yang belum jelas terkait dengan pelaksanaan UTS dapat ditanyakan kepada panitia UTS melalui call center pada jam (07.30-15.00 WIB) Whatsapp only:

         082137779833 (Driska Arnanto, SP., MSc.)

         085643301033 (Eska Stefani, SP.,MSi.)

        083102766407 (Wahyu Setya Ratri, SP.,MP.)

        085641651623 (Evi Setyawati, SP.,MSi.)

         Mohon mahasiswa mencermati JADWAL UTS masing-masing.

         Terima kasih

         Salam